POLITISI KAMPUS

rinandaasrians
Jun 11, 2021

--

Lobi sana-sini tak perlu kuliah tau-tau gelar bertambah;

Mirisnya kampus membagi-bagi dengan gampangnya untuk akreditasi semata;

Sementara itu mahasiswa-mahasiswi berjuang pontang-panting sampai nangis darah;

Hanya demi membuktikan janji bakti terhadap orangtua.

--

--

rinandaasrians
rinandaasrians

Written by rinandaasrians

di awali syair beragama • di akhiri syair g30spki | 📷 : pinterest, instagram | ⚠️ pengabdian • tidak menerima keuntungan, sumbangan • harta amanah dll penipuan