PERMASALAHAN SETIAP ZAMAN
Sep 8, 2021
Ada tiga masalah besar disetiap zaman;
Kelaparan, wabah penyakit dan perang;
Teliti syair batin kedamaian;
Terkandung permasalahan serta penyelesaian;
Semoga selalu siap dengan keadaan yang akan dihadapi serta melakukan perbaikan pada titik permasalahan sampai bisa pulih kembali dan menjadi panutan.