PIDATO KEMERDEKAAN 1963
Mar 24, 2021
Kita bangsa besar, kita bukan bangsa tempe;
Kita tidak akan mengemis, kita tidak akan meminta-minta apalagi jika bantuan-bantuan itu diembel-embeli dengan syarat ini syarat itu;
Lebih baik makan gaplek tapi merdeka, daripada makan bestik tetapi budak;
Tradisi Bangsa Indonesia bukan tradisi tempe;
Kita dizaman purba pernah menguasai perdagangan diseluruh Asia Tenggara, pernah mengarungi lautan untuk berdagang sampai ke Arabia atau Afrika atau Tiongkok. -Presiden Sukarno