GORO-GORO
Permusuhan berlawanan dengan perdamaian;
Pertempuran tak dapat dihindari;
Perang melawan diri sendiri;
Musuh terbesar ada didalam diri;
Menangkan perang besar;
Merasakan kemenangan saat perang kecil;
Wahai orang-orang yang beriman! Apabila kamu pergi (berperang) dijalan Allah, maka telitilah (carilah keterangan) dan janganlah kamu mengatakan kepada orang yang mengucapkan ”salam” kepadamu, ”Kamu bukan seorang yang beriman,” (lalu kamu membunuhnya), dengan maksud mencari harta benda kehidupan dunia, padahal disisi Allah ada harta yang banyak. Begitu jugalah keadaan kamu dahulu, lalu Allah memberikan nikmat-Nya kepadamu, maka telitilah. Sungguh, Allah Mahateliti terhadap apa yang kamu kerjakan.