ESA DAN BINEKA

--

Esa kesatuan yang berbeda-beda namun tunggal;

Bineka beraneka ragam tidak untuk diskriminasi;

Terletak disanubari dan budi pekerti bukan simbol dan label;

Wahai manusia! Sungguh, Kami telah menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan, kemudian Kami jadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar kamu saling mengenal. Sesungguhnya yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling bertakwa. Sungguh, Allah Maha Mengetahui, Mahateliti.

--

--

rinandaasrians
rinandaasrians

Written by rinandaasrians

di awali syair beragama • di akhiri syair g30spki | 📷 : pinterest, instagram | ⚠️ pengabdian • tidak menerima keuntungan, sumbangan • harta amanah dll penipuan